Judul |
The Psychology of Women
|
Karena Wanita Ingin Mengerti dan Dimengerti | |
Penulis |
Nevzat Tarhan
|
ISBN | 978-623-6219-81-2 |
Dimensi |
15 x 23 cm
|
Isi | 444 halaman; Bookpaper |
Sampul | SoftCover |
Terbit | April 2024 / Harga 125.000 |
Sinopsis
Benarkah bayi perempuan melakukan gerakan bibir dua kali lebih banyak daripada bayi laki-laki?
Benarkah wanita lebih emosional dan pria lebih rasional?
Mengapa kecelakaan saat mencari tempat parkir lebih sering terjadi pada wanita, sementara
“monster lalu lintas” adalah pria?
The Psychology of Women penting dibaca karena memberikan pemahaman mendalam tentang
psikologi wanita. Pembaca akan memperoleh wawasan yang luas tentang perbedaan psikologis
antara wanita dan pria, dinamika hubungan interpersonal, serta masalah kesehatan dan mental yang
khas pada wanita. Selain membahas peran agama, budaya, dan sosial dalam membentuk persepsi
dan pengalaman wanita, penulis pun memberikan saran praktis untuk mengatasi berbagai tantangan
yang dihadapi wanita dalam berbagai aspek kehidupan.
Dengan bahasa yang mudah dipahami dan pendekatan holistik, buku ini menjadi sumber daya yang
berharga tentang psikologi wanita. Panduan yang sempurna untuk memahami dunia kompleks
wanita.
***
Prof. Dr. Nevzat Tarhan adalah seorang ilmuwan yang berhasil menggabungkan iman dan ilmu
pengetahuan. Tak hanya itu, pakar neuropsikologi ini menerapkannya dalam kehidupan pemikiran
serta gagasannya, dan hasilnya tecermin dalam kehidupan pribadi dan sosialnya. Berpengalaman
lebih dari 45 tahun di bidang psikologi, psikiater ini aktif sebagai pembicara dan motivator,
memberikan ceramah dan seminar tentang kesehatan mental, kepemimpinan, dan pengembangan
diri di berbagai kesempatan.
Isi Buku
TENTANG PENULIS 5
PRAKATA 11
PENDAHULUAN 23
Kebijakan Wanita 24
- ANALISIS PERBEDAAN PSIKOLOGIS 27
Ukuran Umum dalam Perbedaan Psikologis 27
Kesadaran Berbeda 28
Bisakah Cinta Bertahan Lama? 29
Apa yang Meningkatkan Kepuasan Ego Wanita? 30
Mendengarkan dengan Efektif 32
Ketika Wanita Sedih 33
Motivasi Wanita 34
Pentingnya Perasaan Erotis 34
Mengapa Wanita Lebih Banyak Berbicara? 37
Saat yang Tepat dalam Berbicara 37
Terlalu Perhatian Membuat Tidak Aman 38
Bagaimana Cara Mengajak Pria Berbicara? 38
Naik Turunnya Emosi 39
Pandangan Wanita tentang Uang 40
Hal yang Membuat Wanita Tidak Bahagia adalah Diri Mereka Sendiri 42
Wanita Sering Mengeluh tentang Pria 43
Melihat Pria sebagai Kotak P3K 43
Mendapatkan Kepribadian dengan Bergantung pada Pria 43
Penggabungan Erotisme dan Romantisme 44
Harga yang Dibayar untuk Kehidupan Bersama Sebelum Menikah 44
Membuat Takhta untuk Pria di Rumah 45
Menjaga Ekspektasi Tinggi 45
Menjadi Pemeran Utama dalam Hidup Anda 46
- HUBUNGAN WANITA DAN PRIA 47
Bertindak Tanpa Berpikir 47
Kesadaran Emosional 48
Kesadaran Konsekuensi 48
Konsekuensi Pengabaian Emosional 48
Seksualitas 49
Penolakan terhadap Seksualitas 52
Kebebasan Seksual 53
Perspektif Keperawanan 56
Hubungan di Luar Pernikahan 57
Seksualitas yang Tidak Normal 58
Tidak Terlibat dalam Hubungan dengan Banyak Orang (Poligami) 60
Tujuan Hubungan Seksual 60
Dimensi Sosial Seksualitas dan Cara Membicarakannya 61
Homoseksualitas 62
Peran Keluarga dalam Homoseksualitas 64
Peran Wanita dan Pria dalam Hubungan 65
Pria yang Memilih, Wanita yang Dipilih 65
Tantangan Emosional Wanita dalam Hubungan Emosional 66
Hal Negatif dalam Struktur Kepribadian 75
Perbedaan Antar-Gender dalam Penggunaan Waktu 78
Perbedaan Solusi Masalah antara Wanita dan Pria 82
Kebutuhan Empati 84
Rasa Dendam 85
Keras Kepala 86
Angan-Angan Kosong 88
Rasa Cemburu 88
Sikap yang Membuat Pihak yang Benar Jadi Salah 90
Kebutuhan Psikologi yang Rusak dalam Pernikahan 93
Obat Ketidakpedulian adalah Kejujuran 94
Trauma Perceraian 95
- MASALAH KESEHATAN MENTAL YANG KHAS PADA WANITA 96
Gender dan Penyakit 96
Perbedaan Biologis 97
Perbedaan Anatomis dan Fisiologis 98
Peran Gen dan Hormon 99
Profil Genetik 99
Perbedaan Mental 101
Sindrom Pramenstruasi (PMS) 103
Dismenorea 104
Gangguan Menstruasi dan Kesuburan 105
Kehamilan dan Menyusui 105
Kesedihan Ibu Setelah Melahirkan 107
Seksualitas Wanita 108
Dispareunia pada Wanita 109
Vaginismus 110
Gairah Seksual Berkurang dan Gangguan Rasa Jijik Seksual 112
Gangguan Gairah Seksual dan Orgasme 114
Menopause 115
Tanda-Tanda Menopause 116
Kesehatan Mental 116
Pornografi dan Pelecehan Seksual 118
Kekerasan terhadap Wanita 120
Perceraian 121
Depresi pada Wanita 123
- POLA-POLA PERAN 126
Struktur Biologis Wanita dan Pria 126
Peran Gender 128
Peran Gender dalam Masyarakat 137
Peran Keluarga dalam Pembentukan Identitas Gender 139
Perkembangan Psikoseksual 142
Identitas Gender yang Diterapkan oleh Modernisme 143
Peran Wanita dalam Masyarakat 145
Kehadiran Identitas Wanita dalam Kehidupan Sosial 146
Kedudukan Sosial Wanita dalam Sejarah 150
Penindasan terhadap Wanita 158
Keperluan Biologis Berpakaian 160
Pemakaian Penutup Aurat bagi Wanita 162
Modernisme dan Peran Wanita 163
Posisi Sosial Wanita dalam Dunia Multikultural 165
Apakah Wanita Takut Memerdekakan Diri? 166
Kebebasan dan Disiplin 167
Peran Wanita dalam Budaya Produksi dan Konsumsi 168
Wanita, Masyarakat, dan Politik 170
Wanita dalam Dunia Maya 171
Tipe Ideal Pria bagi Wanita 173
Mengapa Pria Tidak Menangis? 174
Kesalahan Sosial dalam Konsep Kehormatan 175
- IDENTITAS DAN KEPRIBADIAN 179
Masa Remaja 179
Tipe Kepribadian 181
Tipe-Tipe Kepribadian Wanita 181
Perbedaan Antara Ciri Kepribadian dan Gangguan Kepribadian 186
Pandangan dan Kebiasaan Wanita terhadap Masa Lalu dan Masa Depan 187
Potensi untuk Berbicara dan Mendengarkan Wanita 189
Imajinasi dan Wanita 190
Hobi dan Wanita 190
Kritik dan Wanita 191
Perbedaan Wanita dan Pria dalam Menghadapi Masalah 191
Pemecahan Masalah dan Egomania 199
Masalah dan Tanggung Jawab 201
Migrasi dan Wanita 204
Dampak Emosional Migrasi 205
- PENDEKATAN BUSANA 208
Mode dan Wanita 208
Perasaan Disukai pada Wanita 210
Konflik Antargenerasi 211
Wanita dan Gaya Berpakaian 213
Batasan Modernisasi dan Kebebasan bagi Wanita 213
- DUNIA KERJA 216
Peran Wanita dalam Dunia Kerja 216
Wanita yang Bekerja dari dan di Rumah 218
Dampak Psikologis Dunia Kerja 220
Apakah Menjadi Ibu Rumah Tangga Sebuah Mimpi Buruk? 224
Arah Profesi yang Ditunjukkan oleh Psikologi Wanita 226
- KEKERASAN 228
Kekerasan: Apa dan Mengapa Terjadi? 228
Kekerasan, Sebuah Perilaku yang Dipelajari? 232
Penggunaan Kekerasan dalam Masyarakat 236
Masalah yang Dihadapi Wanita yang Mengalami Kekerasan 238
Hubungan Antara Kekerasan dan Kepercayaan Diri 239
Hubungan Antara Kemarahan dan Kekerasan 241
Apakah Pendidikan Bisa Mengurangi Kekerasan? 242
Apakah Otoritas Memerlukan Kekerasan? 245
- PERNIKAHAN 246
Lahirnya Pernikahan 246
Dampak Perbedaan Budaya dalam Pernikahan 249
Ikatan Pernikahan 253
Persahabatan Terbaik adalah Pernikahan 256
Tujuan Pernikahan 257
Apakah Mendapatkan Anak Salah Satu Tujuan Pernikahan? 259
Perbedaan Usia dalam Pernikahan 261
Unsur Kepatuhan dalam Pernikahan 263
Tugas-Tugas Pasangan dalam Pernikahan 264
Pernikahan dan Hubungan Cinta 266
Pernikahan dan Kritik 269
Apa Makna Pernikahan yang Benar? 270
Pilar Pernikahan: Perasaan “Kita” 271
Unsur-Unsur yang Merusak Perasaan “Kita” 271
Metode Pranikah 273
Mengapa “Kawin Lari” Menjadi Model Pernikahan? 275
Persepsi Pernikahan bagi Muda-Mudi 276
Pesta Pernikahan Mewah dan Dampaknya pada Pernikahan 279
Perubahan Pandangan Sosial Terkait dengan Pernikahan 280
Poligami 281
Poligami Modern di Dunia: Pernikahan Multipasangan 283
Perselingkuhan sebagai Musuh Pernikahan 285
Alasan-Alasan Perselingkuhan 290
Setia, Mengapa Penting? 291
Perselingkuhan Dimulai dari Imajinasi 295
Apakah Perselingkuhan adalah Gangguan Perilaku? 296
Masalah Umum dalam Pernikahan 301
Perceraian 306
Alasan-Alasan Perceraian 306
Apakah Perceraian Menular? 308
Tantangan-Tantangan Umum dalam Perceraian 310
Perceraian dari Perspektif Wanita dan Anak-Anak 311
Pandangan Masyarakat Barat terhadap Pernikahan 312
Pengaruh Feminisme pada Pernikahan 314
Dampak Hari Wanita Internasional pada Wanita dan Pernikahan 316
- PERASAAN DAN KESADARAN 322
Apakah Emosi/Perasaan Itu? 322
Formula Perasaan 323
Cara Mengenali Emosi 324
Apakah Akal itu? 326
Hambatan-Hambatan Penggunaan Akal 326
Apakah Hati Nurani Itu? 329
Kendali Diri Emosi 330
Pusat Emosi, di Jantung atau Otak? 331
Intuisi 332
Teknologi dan Emosi 332
Pemantik Emosi 333
Takut Ditinggalkan 334
Reaksi Saat Ditinggalkan 337
Dampak Ditinggalkan pada Kepercayaan Diri 338
Apakah Kurang Percaya Diri Menyebabkan Cemburu? 341
Kimia Rasa Cemburu 342
Sebuah Emosi Manusiawi: Marah 346
Kesalahan yang Sering Dilakukan Saat Marah 347
Rasa Ingin Tahu pada Wanita 349
Keingintahuan terhadap Kehidupan Lain 354
- CINTA 357
Perbedaan Antara Suka, Rasa Sayang, dan Cinta 357
Apa Itu Cinta? 359
Umur Cinta 360
Disiplin Cinta 361
Apakah Aku Orang yang Tepat? 362
Keberhasilan dalam Cinta 363
Cinta: Perbedaan Antara Wanita dan Pria 364
Ciri-Ciri Cinta yang Berkualitas 365
Cinta Sejati 365
Kimia Cinta 366
Para Pencinta Sejati 366
Usia Cinta 367
Cinta dan Seks 368
Cinta dan Kecantikan 369
Apakah Cinta Selalu Berakhir dengan Pernikahan atau Kegagalan? 369
Geografi Cinta 369
Matematika Cinta 370
Perangkap Cinta 371
Hidup Tanpa Cinta 372
Hambatan-Hambatan dalam Cinta 373
Hal-Hal yang Merusak Cinta 374
Aspek Genetik dalam Cinta 375
Kapasitas Cinta 377
Ukuran Cinta 377
Ekspresi Cinta 378
- KEIBUAN 381
Psikologi Keibuan 381
Perasaan Keibuan Berbeda dengan Perasaan Lain 384
Dimensi Budaya dalam Keibuan 388
Perbedaan antara Perasaan Keayahan dan Keibuan 389
Pentingnya Anak dalam Keluarga 390
Apa yang Dibutuhkan untuk Perawatan Anak? 391
Pentingnya Keluarga dalam Memenuhi Kebutuhan Dasar Anak 393
Fenomena Anak Laki-Laki dalam Masyarakat 396
Kemampuan Melahirkan, Memenjarakan Wanita dalam Peran Ibu? 398
Para Pengasuh sebagai Ibu Pengganti 400
Munculnya Egosentrisme dalam Keibuan 402
Ketidakhadiran Kasih Ibu dan Dampak Sosialnya 404
Anak-Anak yang Dibesarkan dengan Cinta Berlebihan Bisa Berbahaya 408
Bagaimana Ibu Dapat Menerapkan Disiplin? 413
- AGAMA 416
Wanita, Dari Biologi Hingga Keimanan 416
Manfaat Psikologis Agama 418
Pandangan Agama terhadap Wanita 422
Kecenderungan Keagamaan Wanita 424
Poligami dalam Islam 426
DAFTAR PUSTAKA 433
INDEKS 439